SANGJUARANEWS - Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) merupakan program pembentukan Pelajar Pancasila yang membentuk perilaku sesuai dengan nilai-nilai pancasila.
SMP IT Rabbi Radhiyya di tahun ajaran baru, melaksanakan P5 bersama dengan santri kelas VII. Sistem pembelajaran P5 memiliki tujuan untuk mengamati dan menyelesaikan permasalahan di sekitar melalui lima aspek utama, yaitu: potensi diri, pemberdayaan diri, peningkatan diri, pemahaman diri, dan peran sosial.
Topik P5 yang sedang dilaksanakan pekan ini adalah kebersihan lingkungan sekolah. Kegiatan dibuka dengan kata pengantar dari fasilitator serta warming up di lapangan SMP IT Rabbi Radhiyya.
Setiap pertemuan, topik P5 akan terus berganti-ganti. Topik yang disediakan pastinya menyenangkan bagi santri dan bisa membangun Pelajar Pancasila
(Media SMPIT RR) Dalam rangka...
(MEDIA SMPIT RR) Pembangunan lantai...
Rejang Lebong, SMPIT RR -...
(MEDIA SMPIT RR) Pada kegiatan...